Mei 24, 2022

Day

Kegiatan bimbingan karir merupakan salah satu layanan yang harus diperikan oleh Unit Pengelola Program Studi, dalam hal ini pascasarjana kepada mahasiswa. Dengan bimbingan karir, mahasiswa diharapkan memahami posisi mereka sebagai insan akademis yang dilahirkan oleh institusi mereka untuk mensukseskan visi, misi serta tujuan institutsi, pascasarjana dan program studi, sebagaimana yang disampaikan oleh Nara Sumber Abrar,...
Read More
Dalam durasi yang hampir 4 jam nonstop Prof. Dr. Rusli Muchtar Azizi, MA., menyampaikan kuliah umum dengan tema Perkembangan Isu-Isu Hukum Islam dalam Konteks Global dan Signifikansi Integrasi Keilmuan.” Kegiatan ini dibuka oleh Dr. Gazali, M.Ag., Direktur Pascasarjana IAIN Bukittinggi, menurutnya kegiatan kuliah umum merupakan sarana pencerahan bagi mahasiswa dan dosen Program Studi Hukum Islam...
Read More
Dengan semangat kebersamaan dua pascasarjana di Barat dan Utara laksanakan penandatanganan MoU di Bukittinggi. Hadir seluruh civitas akademika Pascasarjana UIN Sumatera Barat kecuali Wakil Direktur dan beberapa staf. Sementara dari IAIN Bukittinggi hadir Direktur Pascasarjana, Kasubag TU dan dua orang staf Program Studi Hukum Islam dan Manajemen Pendidikan Islam. Dalam kesempatan tersebut ditandatangani nota kesepahaman...
Read More

Komentar Terbaru

    Kategori