Berita Pasca

Category

Bukittinggi, 2 Agustus 2024 Pada hari kedua sosialisasi E-Journal dan E-Book tahun 2024, mahasiswa Pascasarjana UIN Sjech M. Djamil Djambek Bukittinggi mengikuti pemaparan mengenai penggunaan sumber-sumber literatur digital untuk mendukung kegiatan akademik mereka. Dalam kegiatan ini, mahasiswa dikenalkan pada platform E-Journal internasional seperti Cambridge, Taylor & Francis, dan Oxford yang menyediakan akses ke jurnal-jurnal ilmiah...
Read More
Prodi S3 Ilmu Syariah Pascasarjana UIN Bukittinggi mengadakan studium general dengan nara sumber Prof. Dr. KH. Nasaruddin Umar, MA. Rektor PTIQ Jakarta. Studium general ini mengusung tema Maqashidus Syariah dan Isu lingkungan. Melalui tema pembahasan ini diharapkan agar para peserta dapat memahami konsep pemeliharaan lingkungan (hifzul bi’ah) sebagai salah satu isu penting dan harus mendapatkan...
Read More
  Bukittinggi. Senin, 10 Juni 2024- Universitas Islam Negeri (UIN) Sjech M. Djamil Djambek Bukittinggi, mendapatkan kunjungan dari Universitas Islam Negeri (UIN) AR-RANIRY Banda Aceh. Kunjungan ini dilakukan dalam melaksanakan program “Pengabdian Kepada Masyarakat (PKM) Kolaborasi Internasional antara  Pascasarjana UIN Sjech M. Djamil Djambek Bukittinggi, Pascasarjana UIN AR-RANIRY Banda Aceh, STIT Diniyyah Putri Padang Panjang dan...
Read More
Himpunan Mahasiswa (HMPS) Prodi S2 Manajemen Pendidikan Islam pascasarjana UIN Sjech M. Djamil Djambek Bukittinggi laksanakan International Conference on Managemen of Islamic Education 2024. Tema yang diangkat adalah “Quality Assurance In Education During Disrupting Era”. Adapun yang menjadi pembicaranya adalah: Dr. Sri Rahmi, MA (Indonesia) Assoc. Prof. Dr. Mohd. Fahed Bin MD. Ghalib (Malaysia) Dr....
Read More
Para akademisi luar dan dalam negeri berkumpul dan bersinergi dalam membangun kemajuan peradaban melalui penyampaian gagasan, ide dan kepakaran di Pascasarjana UIN Bukittinggi. Gagasan dan Ide para akademisi ini disampaikan dalam sebuah Konferensi Internasional tahunan yang dilaksanakan oleh pascasarjana UIN Bukittinggi. Ada lima pembicara kunci yang menyampakan gagasan kontruksi yang berasal dari beberapa negara, seperti...
Read More
Hukum Islam merupakan salah Prodi S2 Pascasarjana UIN Bukittinggi yang memiliki peminat representatif banyak dari tahun ke tahun. Untuk menjaga kualitas prodi ini, salah satu yang dilakukan adalah peninjauan kurikulum secara terjadwal, setidaknya dilakukan satu kali dalam dua tahun, sebagaimana dilakukan pada tahun 2024 ini. Peninjauan kurikulum Prodi S2 Hukum Islam Pascasarjana UIN Bukittinggi ini...
Read More
Mahasiswa S3 Ilmu Syariah Pascasarjana UIN Bukittinggi mengikitu klinik disertasi yang dimbimbing oleh pakar Ilmu Syariah Prof. Alfitri, MA dekan Fakultas Syariah UIN Samarinda. Kegiatan ini sangat penting bagi kelancaran penulisan disertasi mahasiswa S3, karena disertasi menjadi salah satu tugas akhir dalam proses penyelesaian S3 mahasiswa tersebut. Pihak pascasarjana UIN Bukittinggi, sengaja mendatangkan Prof. Alfitri,...
Read More
Bukuttinggi, 2 Mei 2024 Pascasarjana UIN Sjech M. Djamil Djambek Bukittinggi melakukan kunjungan ke sejumlah instansi di Kabupaten Agam dalam rangka memperkuat sumber daya manusia (SDM) dengan meningkatkan kualitas input mahasiswa. Kunjungan ini bertujuan untuk menjalin kemitraan strategis dengan instansi-instansi tersebut guna membuka kesempatan bagi para pegawai, masyarakat, dan pelajar di wilayah Agam untuk melanjutkan...
Read More
Bukittinggi. Jumat, 15 Maret 2024 – Sebagai langkah nyata dalam meningkatkan kualitas pendidikan serta memberikan kontribusi nyata kepada masyarakat, Universitas Islam Negeri (UIN) Sejch M. Djamil Djambek Bukittinggi melalui Fakultas Pascasarjana menjalin kerjasama yang erat dengan SMA Negeri 1 Tilatang Kamang. Kerjasama ini termanifestasikan dalam Penandatanganan Nota Kesepahaman (MoU) dalam bidang pendidikan, penelitian, dan pengabdian kepada...
Read More
1 2 3 4 13

Komentar Terbaru

    Kategori